Roma 11:5-6
Roma 11:5-6 OKKH
Begitu juga sekarang. Masih ada sebagian kecil orang Israel yang tetap setia kepada Allah. Mereka dipilih Allah karena kebaikan hati Allah. Mereka dipilih Allah karena kebaikan hati Allah sendiri, bukan karena mereka telah berbuat baik. Kalau mereka dipilih karena perbuatan mereka, kebaikan hati Allah tidak ada artinya.

