Dalam Pelukan Sang Gembala

3 Days
Adakalanya perjalanan hidup kita itu seperti dibanjiri masalah. Masalah yang satu belum selesai, eh, satu lagi masalah datang lagi. Sedang bergumul, eh, bukannya membaik, malah tambah rumit. Mungkin kita tidak mengerti, tetapi percayalah Tuhan sedang bekerja untuk kebaikan kita dan Dia merangkai semua yang terjadi dalam hidup kita. Kiranya renungan 3 hari yang disertai dengan komik (fellowsheep.co) ini memberikan penghiburan dan kekuatan.
Kami mengucapkan terima kasih kepada Henry Sujaya yang telah menyediakan rencana ini. Untuk informasi lebih lanjut, silakan mengunjungi: https://www.thehopemessage.com/
Related Plans

Be Fruitful

The Holy Spirit: God Through Us

Faith Formation Framework Series 4: Faith Catalyzed by Family Intimacy and Intentionality

Who Am I, Really? Discovering the You God Had in Mind

Behind Closed Doors

What the Bible Says About ... Volume 2

Ready for Action

Girl Read Your Bible: Guided Bible Reading Plan Volume 2

Pastor: The Leadership Trap That Destroyed King Zedekiah (And How to Avoid It)
