Yesus mendekati mereka, dan berkata, “Seluruh kuasa di surga dan di bumi sudah diserahkan kepada-Ku.
Baca Matius 28
Bagikan
Bandingkan Semua Versi: Matius 28:18
3 hari
Renungan ini untuk membuat kita mengerti akan panggilan Tuhan atas setiap hidup kita. Pada waktu kita masih ada di dunia ini, Tuhan memberikan panggilan untuk kehidupan kita menjadi berkat melalui melayani orang lain. Biarlah kehidupan kita selalu setia untuk mencapai tujuan Tuhan dalam hidup kita.
4 Days
We can easily fall into believing things about God that aren’t true. At times, we see things on social media or the news that make us question Him. So, what is true about God? Does He know what He's doing? Is He really loving and kind, even when things don't seem to be going well? In this 4-Day Bible Plan, let’s learn how we can know God’s heart together.
4 hari
Renungan ini mengingatkan kita atas panggilan Tuhan bagi setiap kita, yaitu untuk menjadi saksi Kristus. Biarlah kehidupan kita menjadi berkat dan menggambarkan kasih Kristus dalam hidup kita, supaya kita bisa memuliakan Tuhan melalui perbuatan kita.
4 Hari
Menjadi Surat Kristus yang dibaca oleh semua orang adalah panggilan Allah didalam setiap kehidupan kita. Dengan kita menjadi saksi bagi Kristus, kita memiliki hati untuk bersaksi kepada orang-orang yang belum percaya, menyatakan dengan kasih dan perbuatan juga perkataan Firman bahwa Yesus adalah Tuhan dan Juru Selamat yang menyelamatkan umat manusia.
Simpan ayat, baca luring, tonton klip pengajaran, dan lainnya!
Beranda
Alkitab
Rencana
Video