Amsal 23:5
Amsal 23:5 Alkitab dalam Bahasa Indonesia Masa Kini (BIMK)
Sebab, dalam sekejap saja hartamu bisa lenyap, seolah-olah ia bersayap dan terbang ke angkasa seperti burung rajawali.
Berbagi
Baca Amsal 23Amsal 23:5 Alkitab Terjemahan Baru (TB)
Kalau engkau mengamat-amatinya, lenyaplah ia, karena tiba-tiba ia bersayap, lalu terbang ke angkasa seperti rajawali.
Berbagi
Baca Amsal 23Amsal 23:5 Terjemahan Sederhana Indonesia (TSI)
Untuk apa mengejar kekayaan yang fana? Karena kekayaan bisa lenyap dalam sekejap, bagai rajawali yang merentangkan sayapnya lalu terbang menghilang ke angkasa.
Berbagi
Baca Amsal 23