1
Kisah Para Rasul 12:5
Perjanjian Baru Terjemahan Baru Edisi 2
PBTB2
Demikianlah Petrus ditahan di dalam penjara. Tetapi jemaat dengan tekun mendoakannya kepada Allah.
Bandingkan
Telusuri Kisah Para Rasul 12:5
2
Kisah Para Rasul 12:7
Tiba-tiba berdirilah seorang malaikat Tuhan dekat Petrus dan cahaya bersinar dalam kamar penjara itu. Malaikat itu menepuk Petrus untuk membangunkannya, katanya, "Bangunlah segera!" Lalu gugurlah rantai itu dari tangan Petrus.
Telusuri Kisah Para Rasul 12:7
Beranda
Alkitab
Rencana
Video