Berjalan Bersama Isa Al-Masih预览

Pergilah, Jadikanlah Semua Suku Bangsa Pengikut-Ku
Injil Matius 28:18-20
- Karena Isa Al-Masih punya segala wewenang dan kuasa, apa artinya ini bagi saya saat saya memuridkan?
- Apa yang saya pahami tentang memuridkan?
- Isa Al-Masih berkata, "Aku menyertai kamu sampai kesudahan zaman.” Bagaimana hal ini memberi saya pengharapan dalam memuridkan?
- Apa langkah yang Isa Al-Masih ingin saya ambil untuk "pergilah, jadikanlah semua suku bangsa pengikut-Ku"?