Ratapan 3:18-20

Ratapan 3:18-20 TB

Sangkaku: hilang lenyaplah kemasyhuranku dan harapanku kepada TUHAN. ”Ingatlah akan sengsaraku dan pengembaraanku, akan ipuh dan racun itu.” Jiwaku selalu teringat akan hal itu dan tertekan dalam diriku.