Matthew 20
20
Parable of the Vineyard Workers
1 “For the Kingdom of Heaven is like the landowner who went out early one morning to hire workers for his vineyard. 2He agreed to pay the normal daily wage#20:2 Greek a denarius, the payment for a full day’s labor; similarly in 20:9, 10, 13. and sent them out to work.
3 “At nine o’clock in the morning he was passing through the marketplace and saw some people standing around doing nothing. 4So he hired them, telling them he would pay them whatever was right at the end of the day. 5So they went to work in the vineyard. At noon and again at three o’clock he did the same thing.
6 “At five o’clock that afternoon he was in town again and saw some more people standing around. He asked them, ‘Why haven’t you been working today?’
7 “They replied, ‘Because no one hired us.’
“The landowner told them, ‘Then go out and join the others in my vineyard.’
8 “That evening he told the foreman to call the workers in and pay them, beginning with the last workers first. 9When those hired at five o’clock were paid, each received a full day’s wage. 10When those hired first came to get their pay, they assumed they would receive more. But they, too, were paid a day’s wage. 11When they received their pay, they protested to the owner, 12‘Those people worked only one hour, and yet you’ve paid them just as much as you paid us who worked all day in the scorching heat.’
13 “He answered one of them, ‘Friend, I haven’t been unfair! Didn’t you agree to work all day for the usual wage? 14Take your money and go. I wanted to pay this last worker the same as you. 15Is it against the law for me to do what I want with my money? Should you be jealous because I am kind to others?’
16 “So those who are last now will be first then, and those who are first will be last.”
Jesus Again Predicts His Death
17As Jesus was going up to Jerusalem, he took the twelve disciples aside privately and told them what was going to happen to him. 18“Listen,” he said, “we’re going up to Jerusalem, where the Son of Man#20:18 “Son of Man” is a title Jesus used for himself. will be betrayed to the leading priests and the teachers of religious law. They will sentence him to die. 19Then they will hand him over to the Romans#20:19 Greek the Gentiles. to be mocked, flogged with a whip, and crucified. But on the third day he will be raised from the dead.”
Jesus Teaches about Serving Others
20Then the mother of James and John, the sons of Zebedee, came to Jesus with her sons. She knelt respectfully to ask a favor. 21“What is your request?” he asked.
She replied, “In your Kingdom, please let my two sons sit in places of honor next to you, one on your right and the other on your left.”
22But Jesus answered by saying to them, “You don’t know what you are asking! Are you able to drink from the bitter cup of suffering I am about to drink?”
“Oh yes,” they replied, “we are able!”
23Jesus told them, “You will indeed drink from my bitter cup. But I have no right to say who will sit on my right or my left. My Father has prepared those places for the ones he has chosen.”
24When the ten other disciples heard what James and John had asked, they were indignant. 25But Jesus called them together and said, “You know that the rulers in this world lord it over their people, and officials flaunt their authority over those under them. 26But among you it will be different. Whoever wants to be a leader among you must be your servant, 27and whoever wants to be first among you must become your slave. 28For even the Son of Man came not to be served but to serve others and to give his life as a ransom for many.”
Jesus Heals Two Blind Men
29As Jesus and the disciples left the town of Jericho, a large crowd followed behind. 30Two blind men were sitting beside the road. When they heard that Jesus was coming that way, they began shouting, “Lord, Son of David, have mercy on us!”
31“Be quiet!” the crowd yelled at them.
But they only shouted louder, “Lord, Son of David, have mercy on us!”
32When Jesus heard them, he stopped and called, “What do you want me to do for you?”
33“Lord,” they said, “we want to see!” 34Jesus felt sorry for them and touched their eyes. Instantly they could see! Then they followed him.
Pilihan Saat Ini:
Matthew 20: NLT
Sorotan
Berbagi
Salin

Ingin menyimpan sorotan di semua perangkat Anda? Daftar atau masuk
Holy Bible, New Living Translation copyright 1996, 2004, 2007, 2015 by Tyndale House Foundation.
For more information about the NLT:
Matius 20
20
Perumpamaan tentang pekerja upahan di kebun anggur
1Yesus melanjutkan ajaran-Nya, “Karena kerajaan Allah bisa diumpamakan seperti seorang yang mempunyai kebun anggur yang luas. Pagi-pagi sekali, dia pergi ke pasar di mana para pekerja harian biasanya berkumpul. Dia mencari beberapa orang untuk bekerja di kebunnya itu. 2Lalu dia menemui sejumlah pekerja dan mereka setuju untuk bekerja dengan upah biasa, yaitu satu keping uang perak#20:2 satu keping uang perak Secara harfiah: satu dinar. Dinar adalah mata uang Romawi yang dibuat dari perak asli. Pada zaman itu, satu dinar adalah upah seorang pekerja dalam satu hari. sehari. Dia pun menyuruh mereka pergi ke kebunnya.
3“Kira-kira jam sembilan pagi, dia pergi lagi ke pasar dan melihat beberapa orang pekerja sedang menganggur. 4Maka dia berkata kepada mereka, ‘Bekerjalah di kebun anggur saya. Saya akan membayar kalian dengan upah yang pantas.’ Mereka pun setuju dan pergi bekerja di kebunnya. 5Sekitar jam dua belas siang dan jam tiga sore, pemilik kebun itu pergi lagi melakukan hal yang sama.
6“Kira-kira jam lima sore, dia pergi lagi ke pasar dan melihat beberapa orang pekerja lain di sana yang masih juga menganggur. Dia bertanya kepada mereka, ‘Kenapa kalian membuang-buang waktu sepanjang hari di sini dan tidak mengerjakan apa-apa?!’
7“Jawab mereka, ‘Tidak ada orang yang memberi kami pekerjaan.’
“Kata pemilik kebun itu, ‘Kalau begitu, kalian juga pergilah bekerja di kebun saya. Kalian akan menerima upah yang pantas.’
8“Ketika hari sudah petang dia berkata kepada mandornya, ‘Panggillah para pekerja itu dan bayarlah upah mereka, mulai dari yang datang terakhir sampai yang pertama.’ 9Lalu para pekerja yang mulai bekerja jam lima sore datang mengambil upah mereka. Masing-masing menerima satu keping uang perak. 10Waktu tiba giliran para pekerja yang mulai sejak pagi, mereka mengira akan menerima upah lebih banyak daripada pekerja yang lain. Namun ternyata setiap orang yang datang pertama juga diberi upah satu keping uang perak. 11Jadi waktu menerimanya, mereka bersungut-sungut kepada pemilik kebun anggur itu. 12Kata mereka, ‘Para pekerja yang datang terakhir hanya bekerja satu jam, tetapi Bapak membayar mereka sama dengan kami! Padahal kami sudah bekerja keras sepanjang hari di bawah panas matahari!’
13“Tetapi pemilik kebun itu menjawab salah satu dari mereka, ‘Kawan, saya tidak melakukan yang kurang adil kepadamu! Bukankah sebelumnya kamu sudah setuju untuk bekerja sepanjang hari dengan upah satu keping perak?! 14Jadi sekarang pulanglah dengan upahmu itu. Saya memang sudah memutuskan untuk membayar para pekerja yang datang terakhir sama seperti upahmu. 15Bukankah saya berhak melakukan apa pun yang saya mau dengan uang saya sendiri?! Atau apakah kamu iri karena saya bermurah hati kepada orang lain?’”
16Lalu Yesus menjelaskan, “Dengan demikian, orang-orang yang sekarang mempunyai kedudukan rendah, kelak akan mendapatkan kedudukan tinggi. Dan orang-orang yang sekarang mempunyai kedudukan tinggi, kelak akan mendapatkan kedudukan rendah. Banyak orang yang diundang menjadi warga kerajaan Allah, tetapi hanya sedikit yang terpilih.”
Penderitaan Sang Anak Adam
Mrk. 10:32-34; Luk. 18:31-34
17Ketika Yesus dan kami kedua belas murid-Nya sedang dalam perjalanan ke Yerusalem, Dia mengumpulkan kami secara terpisah dari para pengikut lain dan berkata, 18“Dengarlah baik-baik! Kita sedang menuju Yerusalem. Di sana Aku akan diserahkan kepada para imam kepala dan ahli-ahli Taurat. Dan mereka akan menjatuhkan hukuman mati kepada-Ku. 19Kemudian mereka akan menyerahkan Aku kepada para penguasa yang bukan Yahudi. Mereka akan menghina dan mencambuk Aku, lalu membunuh-Ku dengan cara disalibkan. Tetapi pada hari ketiga sesudah kematian-Ku, Aku akan dibangkitkan kembali.”
Permintaan ibu Yakobus dan Yohanes
Mrk. 10:35-45
20Sesudah itu istri Zebedeus, yaitu ibu Yakobus dan Yohanes, datang kepada Yesus bersama kedua anaknya itu, lalu dia sujud di hadapan Yesus untuk meminta sesuatu.
21Yesus bertanya kepadanya, “Apa yang Ibu mau?”
Dia menjawab, “Kelak waktu Engkau menjadi raja dan duduk di atas takhta kerajaan-Mu, berjanjilah bahwa kedua anak saya ini akan diberi jabatan yang paling tinggi, yang seorang di sebelah kanan-Mu dan yang seorang lagi di sebelah kiri-Mu.”
22Jawab Yesus kepada kedua anaknya itu, “Kalian tidak mengerti apa yang kalian minta. Apakah kalian sanggup menerima penderitaan seperti yang akan segera Aku alami? Apakah kalian siap ditimpa kesengsaraan seperti yang akan Aku alami?”#20:22 penderitaan … kesengsaraan … Dalam kedua pertanyaan itu, Yesus menggunakan dua metafora. Secara harfiah: “Dapatkah kamu meminum (isi) cawan yang akan Aku minum, atau apakah kamu siap dibaptis dengan cara Aku dibaptis?”
Jawab mereka, “Ya, kami sanggup.”
23Kata Yesus kepada mereka, “Memang kalian akan mengalami penderitaan dan ditimpa kesengsaraan seperti yang akan Aku alami. Tetapi Aku tidak berhak menentukan siapa yang akan duduk di sebelah kanan-Ku atau di sebelah kiri-Ku. Bapa-Ku yang akan memberikan kedua tempat itu kepada orang yang sudah Dia tentukan.”
24Waktu kami kesepuluh murid yang lain mendengar hal itu, kami sangat marah kepada Yakobus dan Yohanes. 25Tetapi Yesus memanggil kami semua dan berkata, “Kalian tahu bahwa para penguasa bangsa-bangsa suka memerintah rakyatnya dengan keras dan menindas hak-hak mereka. 26Tetapi kalian tidak boleh seperti mereka. Kalau kamu mau menjadi orang yang terkemuka, kamu harus mengambil tempat yang paling hina dan menjadi pelayan bagi yang lain. 27Dan kalau kamu mau mendapat kedudukan yang paling tinggi, kamu harus menjadi budak bagi semua yang lain. 28Kalian harus mengikuti teladan-Ku. Biarpun Aku, Sang Anak Adam, Aku datang ke dunia ini bukan untuk dilayani, tetapi untuk melayani dan memberikan hidup-Ku sebagai kurban untuk menebus banyak orang dari dosa-dosa mereka.”
Yesus membuat dua orang buta bisa melihat
Mrk. 10:46-52; Luk. 18:35-43
29Waktu Yesus dan kami semua meninggalkan kota Yeriko, banyak orang mengikuti kami. 30Ada dua orang buta sedang duduk di pinggir jalan. Waktu mereka mendengar bahwa Yesus sedang melewati jalan itu, mereka mulai berseru, “Tuhan, Keturunan Daud,#Mat. 9:27 CK kasihanilah kami!” 31Orang banyak yang mengikuti Yesus menegur mereka supaya diam, tetapi mereka berteriak semakin keras, “Tuhan, Keturunan Daud, kasihanilah kami!” 32Lalu Yesus berhenti dan berkata kepada mereka berdua, “Apa yang kalian mau Aku perbuat bagi kalian?”
33Jawab mereka, “Ya Tuhan, kami ingin mata kami bisa melihat lagi.” 34Yesus sangat mengasihani mereka, maka Dia menjamah mata mereka. Saat itu juga mereka bisa melihat kembali, lalu keduanya mengikuti Yesus.
Pilihan Saat Ini:
:
Sorotan
Berbagi
Salin

Ingin menyimpan sorotan di semua perangkat Anda? Daftar atau masuk
©2014-2023 oleh Yayasan Alkitab Bahasa Kita dan Pioneer Bible Translators International
Pelajari Selebihnya Tentang Terjemahan Sederhana Indonesia